Minggu, 18 September 2011

karir KSI

Career Opportunities in IS

Jika kita mempelajari ilmu teknologi informasi maupun system informasi sangat memungkinkan segala macam bidang pekerjaan dapat kita jalani. Salah sstu contonya adalah Project Manager. Definisi Manager adalah orang yang bertanggung jawab untuk mengarhkan usahanya yang bertujuan membantu organisasi dalam mencapai sasarannya. Menurut Gary Heerken ( 2002) mengkategorikan skill & pengetahuan yang diperlukan seorang Project Manager menjadi 4 (empat) kategori :
1.      Project Management process skill
2.      Interpersonal & behavioral skill
3.      Technology management skill
4.      Desire personal traits

Dari penjelasan di atas saya mendapatkan contoh  seorang project manager yang sukses di Indonesia, yaitu Titus Permadi, beliau berawal dari menjabat sebagai HR Manager di sebuah perusahaan otomotif di Jawa Tengah. Saat itu ada kebutuhan untuk mendata lebih dari 3.500 data karyawan. Beliau menginginkan sebuah aplikasi IS yang berbasis web. Saat itulah beliau menemukan OrangeHRM di www.orangehrm.com dan di waktu yang sama, beliau tergugah untuk memperkenalkan OrangeHRM kepada masyarakat Indonesia, khususnya para praktisi HR. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat di http://tituspermadi.wordpress.com/2011/02/08/blog-karir-orangehrm-hris/ . Ada juga pengusaha project manager yang sukses namun beliau berada di Belanda, yaitu Hwayke Tio jika ingin mengenalnya silahkan kunjungi http://www.linkedin.com/pub/hwayke-tio/9/710/567 .

Selanjutnya adalah bisnis analis/system analis, yang berfungsi sebagai mengoperasikan system yang berkaitan dengan data penjualan suatu produknya terhadap customer, mengumpulkan berbagai macam informasi tentang produknya baik dari Koran, majalah, buku, maupun internet dan mengembangkan atau memikirkan strategi agar produknya selalu diminati konsumen. Saya juga menyertakan contoh seseorang yang bekerja dalam bidang bisnis analis, yaitu Safranti Noorma Sinta ini lulusan dari Universitas Indonesia dan Universitas Trisakti yang sekarang menjabat sebagai MI Reporting & Business Analyst di Royal Bank of Scotland Group. Beliau merupakan salah satu wanita Indonesia yang sukses dengan pekerjaannya dan mempunyai banyak pengalaman terhadap pekerjaannya. Untuk lebik dekatnya dapat dilihat di http://www.linkedin.com/pub/safranti-noorma-sinta/9/6b0/3a4 .

Karir yang lain adalah Telecoms generalist ( spesialis telekomunikasi ). Menurut saya lapangan pekerjaan ini bertugas untuk menginformasikan hasil produk-produk kepada para customer dengan berbagai cara seperti online maupun iklan tertulis. Contohnya adalah Dhanny Indah Permatasari Putri ini telah sukses dalam pekerjaan diberbagai bidang. Beliau pernahmenjabat sebagai Telecoms generalist di suatu perusahaan dan sekarang beliau berjabat sebagai Project Manager. Berikut link profile beliau http://www.linkedin.com/in/dhannypermata .

 

 






2 komentar:

  1. OK. cuma space tulisanmu jangan terlalu kecil. kalah besar dengan space untuk gambar. Lebih baik kalau dibuat 2 kolom saja.

    BalasHapus
  2. baik bu... trimaksih krittikannya :)

    BalasHapus